Unsur sejarah ruang berhubungan dengan aspek geografis dimana peristiwa tersebut terjadi. Dalam pengertian tersebut, yang dimaksud aspek geografis dalam unsur sejarah adalah …
jawaban
Unsur sejarah ruang berhubungan dengan aspek geografis dimana peristiwa tersebut terjadi. Dalam pengertian tersebut, yang dimaksud aspek geografis dalam unsur sejarah adalah RUANG.
Pembahasan
Hai generasi milenial yang makin kece karena makin melek literasi! Kali ini kita akan membahas tentang kaitan sejarah dan geografi. Check this out, gaes!
Sejarah adalah ilmu yang tidak hanya menceritakan kejadian saja namun juga mengungkap sebab-sebab, suasana lingkungan, dan keadaan sosial budaya dari proses sejarah tersebut. Dalam mengkaji sejarah harus dilakukan menyeluruh dan mendalam terkait faktor kausal, kondisional, dan kontekstualnya. Selain itu mengkaji sejarah juga tidak dapat berdiri sendiri melainkan akan bersinggungan denggan bidang ilmu sosial atau humaniora lainnya. Unsur-unsur penting dalam sejarah adalah sebagai berikut:
1. Ruang, unsur sejarah ini sangat berkaitan dengan geografi. Ruang sebagai unsur penting sejarah diartikan sebagai tempat terjadinya suatu peristiwa. Unsur ruang ini dapat memperjelas pemahaman tentang peristiwa sejarah secara lebih riil/nyata.
2. Manusia, adalah unsur sejarah yang menjadi pusat pemegang peranan yang peting. Sejarah mengkaji tentang peristiwa yang terjadi dan berkaitan denan manusia. Oleh sebab itu peranan manusia amat penting.
3. Waktu, adalah unsur penting sejarah yang membantu mempelajari sejarah dengan merunut waktu guna menyusun kronoligis peristiwa. Bedasarkan waktu maka dapat disusun kronologis sebuah peristiwa sehingga urutan peristiwa dapat dipahami secara menyeluruh.
Jadi, unsur sejarah ruang berhubungan dengan aspek geografis dimana peristiwa tersebut terjadi. Dalam pengertian tersebut, yang dimaksud aspek geografis dalam unsur sejarah adalah RUANG.
Rekomendasi:
- Pengertian Geografi Menurut Para Ahli Hello sobat Ilyas, kali ini kita akan membahas tentang pengertian geografi menurut para ahli. Geografi merupakan ilmu yang mempelajari tentang bumi dan segala isinya, seperti manusia, lingkungan, serta interaksi antara keduanya. Dalam perkembangannya, geografi telah dijelaskan oleh para ahli dari masa ke masa. Berikut adalah pengertian geografi menurut para ahli.Pengertian…
- Gaes Artinya: Arti dan Pengertian Secara Santai Hello, Sobat Ilyas! Apa kabar? Kali ini, saya akan membahas tentang arti dari kata 'gaes'. Mungkin Anda pernah mendengar atau membaca kata ini di media sosial seperti Twitter atau Instagram. Kata 'gaes' memang sering digunakan oleh para pengguna media sosial untuk menyapa teman atau followers mereka.Sekilas, 'gaes' terdengar seperti sebuah…
- Pengertian Geografi: Pandangan Santai dari Sobat Ilyas Hello Sobat Ilyas! Sudahkah kalian mengetahui apa itu geografi? Bagi sebagian orang, mungkin geografi terdengar seperti pelajaran yang membosankan. Namun sebenarnya, geografi memiliki banyak hal menarik yang bisa dipelajari. Yuk, kita simak penjelasannya di bawah ini!Apa itu Geografi?Secara sederhana, geografi adalah ilmu yang mempelajari tentang bumi dan segala isinya. Dalam…
- Literasi Digital Adalah: Apa, Mengapa, dan Bagaimana? Apa Itu Literasi Digital?Hello Sobat Ilyas, saat ini teknologi semakin maju dan sudah menjadi bagian dari kehidupan sehari-hari kita. Literasi digital adalah kemampuan untuk menggunakan teknologi informasi dan komunikasi secara efektif, termasuk untuk mencari informasi, mengolah data, berkomunikasi, dan berkolaborasi. Dalam era digital ini, literasi digital menjadi keahlian yang penting…
- Peta Geografi: Mengetahui Lebih Dekat tentang Bumi Kita Kenalan dengan Peta GeografiHello Sobat Ilyas! Apa kabar? Pernahkah kamu mendengar istilah peta geografi? Jika belum, jangan khawatir karena pada kesempatan kali ini kita akan membahasnya bersama-sama. Peta geografi merupakan suatu gambaran atau representasi visual dari permukaan bumi yang digunakan untuk mempelajari sifat bumi dan aktivitas manusia yang ada di…
- Prinsip Geografi yang Harus Kamu Ketahui, Sobat Ilyas! Hello, Sobat Ilyas! Apakah kamu tahu bahwa geografi adalah ilmu yang mempelajari tentang bumi dan segala isinya? Dalam ilmu geografi, ada beberapa prinsip yang harus kamu ketahui. Prinsip-prinsip tersebut sangat penting untuk kamu pahami, terutama jika kamu ingin memperdalam ilmu geografi. Yuk, simak penjelasan berikut ini!1. Prinsip LokasiPrinsip lokasi adalah…
- Hadits Tentang Menuntut Ilmu Hello Sobat Ilyas,Menuntut ilmu merupakan salah satu tugas penting yang harus dilakukan oleh setiap Muslim. Dalam Islam, menuntut ilmu dianggap sebagai ibadah yang sangat mulia. Ada banyak hadits yang mengajarkan tentang pentingnya menuntut ilmu. Dalam artikel ini, kita akan membahas beberapa hadits tentang menuntut ilmu dan pentingnya ilmu dalam kehidupan…
- Hadis Tentang Menuntut Ilmu Hello Sobat Ilyas, kita semua tahu bahwa menuntut ilmu merupakan salah satu kewajiban bagi setiap muslim. Tidak hanya itu, menuntut ilmu juga sangat penting dalam kehidupan sehari-hari. Oleh karena itu, dalam artikel ini kita akan membahas hadis-hadis tentang menuntut ilmu yang harus kita ketahui.Hadis PertamaRasulullah SAW bersabda, "Tuntutlah ilmu dari…
- Check In Adalah Hello Sobat Ilyas!Check in adalah proses yang biasa dilakukan oleh para pelancong atau tamu di hotel untuk memberikan informasi tentang kehadiran mereka. Namun, di era digital ini, check in juga sering dilakukan di media sosial atau aplikasi yang menyediakan fitur check in.Check in pada aplikasi media sosial seperti Facebook, Instagram,…
- Istilah dalam Reservasi Hotel Salam hangat, Sobat Ilyas! Pernahkah kamu merasa bingung dengan beberapa istilah yang sering muncul saat melakukan reservasi hotel? Jangan khawatir, kali ini kita akan membahas secara santai mengenai istilah-istilah tersebut. 1. Check-inCheck-in adalah proses pendaftaran tamu di hotel. Proses ini meliputi memberikan data pribadi, nomor kamar, dan pembayaran deposit jika…
- Percakapan Check Out Hotel Memastikan Semua Sudah SiapHello Sobat Ilyas, setelah menginap di hotel, pastinya kamu harus melakukan proses check out sebelum meninggalkan hotel. Proses check out adalah proses yang penting untuk memastikan semua sudah terbayar dan tidak ada lagi barang yang tertinggal di kamar hotel. Sebelum memulai proses check out, pastikan kamu sudah…
- Apa Itu Literasi? Hello Sobat Ilyas, apakah kamu tahu apa itu literasi? Literasi adalah kemampuan seseorang untuk membaca, menulis, dan menghitung. Selain itu, literasi juga mencakup kemampuan untuk memahami dan menggunakan informasi yang ditemukan dalam kehidupan sehari-hari.Macam-macam LiterasiAda beberapa macam literasi yang perlu kita ketahui, yaitu:1. Literasi membaca: Kemampuan untuk memahami teks yang…
- Konsep Geografi: Memahami Hubungan Antar Ruang dan Manusia PengantarHello Sobat Ilyas! Apa kabar? Kali ini kita akan membahas tentang konsep geografi. Sebagai manusia, kita hidup di dalam ruang yang memiliki berbagai macam karakteristik dan ciri khas. Oleh karena itu, penting bagi kita untuk memahami konsep geografi untuk dapat memahami hubungan antar ruang dan manusia secara lebih baik. Yuk,…