Berikut Ini adalah Jawaban Soal Sekolah Tentang Tempo lagu yamko rambe yamko
Lagu Yamko Rambe Yamke merupakan lagu daerah yang berasal dari Papua. Makna lagu Yamko Rambe Yamke adalah kesedihan yang disebabkan oleh perang. Lagu ini dinyanyikan dengan nada ceria dan penuh semangat.
Pembahasan
Lagu Yamko Rambe Yamko memiliki tempo Allergo (D).
Pada not angka lagu Yamko Rambe Yamko tertulis “tempo 104” dan “4/4 agak cepat”.
Tempo suatu lagu diukur dengan alat pengukur yang disebut Metronome Maelzel atau disingkat MM.
Lagu “Yamko Rambe Yamko” dinyanyikan dengan tempo 104, yang berarti lagu tersebut dimainkan dengan 104 ketukan yang tetap dalam waktu satu menit.
Tempo lagu dikelompokkan menjadi tiga, yaitu
- tempo lambat, contoh lento = lambat (56-58 MM)
- tempo sedang, contoh andante = seperti orang berjalan (72-76 MM)
- tempo cepat, contoh allegro = cepat, hidup, dan riang (132-138 MM)
Pada tempo cepat, dibagi lagi menjadi
- Allegretto, agak cepat dan riang (96-104 MM)
- Allegro, cepat, hidup, dan riang (120-132 MM)
- Vivace, hidup dan riang (156-172 MM)
- Presto, agak cepat (188-204 MM)
- Prestisimo, sangat cepat (220-240 MM)
Pembahasan
———————————–
Detail jawaban
Kelas: IV
Mapel: SBdP
Bab: Daerah Tempat Tinggalku (Tema 8)
Kode: 4.19.8
#AyoSekolah
Demikianlah Jawaban Soal Pelajaran Tentang Tempo lagu yamko rambe yamko Semoga Bermanfaat.
Rekomendasi:
- Ketukan Adalah: Apa Itu dan Mengapa Penting untuk Musik? PengenalanHello Sobat Ilyas! Apa kabar? Kita semua tahu bahwa musik merupakan bagian penting dalam kehidupan kita, dan salah satu elemen penting dalam musik adalah ketukan. Ketukan adalah dasar dari banyak genre musik, dari pop hingga rock, hip hop hingga jazz, dan banyak lagi. Tapi apa sebenarnya ketukan itu? Dan mengapa…
- Fungsi Metronome: Kenali Lebih Dekat Alat Musik yang… Apa itu Metronome?Hello Sobat Ilyas, dalam dunia musik, metronome adalah salah satu alat yang sangat penting dalam membantu para musisi mengatur ritme dalam sebuah lagu. Metronome sering digunakan oleh banyak musisi, baik pemula maupun yang sudah berpengalaman, untuk memastikan bahwa mereka dapat memainkan lagu dengan tempo yang tepat.Bagaimana Cara Kerja…
- Yamko Rambe Yamko: Sebuah Lagu Daerah yang Mendunia Kenalan dengan Yamko Rambe YamkoHello Sobat Ilyas, kalian pasti sudah tidak asing lagi dengan lagu daerah yang satu ini, Yamko Rambe Yamko. Lagu yang berasal dari Papua ini dikenal sebagai salah satu lagu daerah yang paling populer di Indonesia. Lagu ini juga dikenal oleh orang-orang di luar negeri dan menjadi…
- Ciri-Ciri Tangga Nada Mayor: Mengenal Lebih Dekat dengan… Hello Sobat Ilyas! Pernahkah kamu mendengar istilah tangga nada mayor? Bagi para musisi atau penggemar musik, istilah ini pasti tidak asing lagi. Tangga nada mayor merupakan urutan nada-nada yang terdiri dari delapan nada dengan pola interval tertentu. Dalam artikel ini, kita akan membahas lebih dalam mengenai ciri-ciri tangga nada mayor.…
- Cara Membaca Not Balok untuk Pemula Sobat Ilyas, apakah kamu ingin belajar membaca not balok? Bagi sebagian orang, membaca not balok bisa menjadi hal yang sulit dan membingungkan. Namun, sebenarnya membaca not balok tidak secomplicated yang dibayangkan. Dalam artikel ini, kita akan membahas cara mudah membaca not balok untuk pemula.Apa itu Not Balok?Not balok adalah salah…
- Fungsi Pita Pengukur: Alat yang Penting untuk Mengukur… Selamat datang, Sobat Ilyas!Hello, Sobat Ilyas! Dalam dunia pengukuran, pita pengukur adalah salah satu alat yang sangat penting dan sering digunakan. Terutama jika Anda ingin mengukur panjang atau lingkaran dengan tepat, pita pengukur adalah alat yang harus Anda miliki. Apa itu pita pengukur dan apa saja fungsi pentingnya? Simak artikel…
- Lirik Lagu Yamko Rambe Yamko: Lagu Daerah Papua yang… Kenalan dengan Lagu Yamko Rambe YamkoHello, Sobat Ilyas! Apa kabar hari ini? Kali ini saya ingin mengenalkan kamu pada sebuah lagu daerah Papua yang sangat menyenangkan dan menggugah semangat, yaitu "Yamko Rambe Yamko". Lagu ini berasal dari suku Sentani yang terletak di wilayah Jayapura, Papua. "Yamko Rambe Yamko" memiliki lirik…
- Tangga Nada: Mengapa Penting untuk Dipelajari? PendahuluanHello Sobat Ilyas! Kali ini, kita akan membahas tentang tangga nada. Apakah kamu pernah mendengar istilah ini sebelumnya? Tangga nada adalah susunan nada dalam sebuah lagu atau musik yang biasanya dimulai dari nada terendah hingga nada tertinggi. Dalam artikel ini, kita akan membahas secara lengkap tentang tangga nada dan mengapa…
- Not Pianika Love Yourself Apa itu Not Pianika Love Yourself?Hello Sobat Ilyas! Bagi kalian yang ingin belajar not pianika Love Yourself dari Justin Bieber, artikel ini tepat untuk kalian. Not pianika adalah notasi atau not balok yang disederhanakan dan mudah dimainkan pada piano atau keyboard. Not pianika Love Yourself sangat populer di kalangan anak…
- Perkalian 1 Sampai 10 Hello Sobat Ilyas!Perkalian adalah salah satu konsep matematika yang paling dasar dan penting untuk dipelajari. Dalam artikel ini, kita akan membahas perkalian dari angka 1 sampai 10 dengan cara yang santai dan mudah dipahami. Mari kita mulai!1 x 1 = 1. Ini adalah perkalian paling dasar yang dapat dilakukan. Ketika…
- Tangga Nada Mayor: Apa itu dan Cara Memainkannya Memperkenalkan Tangga Nada MayorHello Sobat Ilyas! Apa kabar? Kali ini kita akan membahas tentang tangga nada mayor. Tangga nada mayor adalah urutan nada yang digunakan dalam musik untuk menciptakan nada-nada yang indah dan harmonis. Tangga nada mayor terdiri dari delapan nada yang diatur dalam urutan tertentu. Dalam artikel ini, kita…
- Ciri-Ciri Tangga Nada Minor Hello, Sobat Ilyas! Apa kabar? Kali ini kita akan membahas tentang ciri-ciri tangga nada minor. Sebelum itu, mari kita pahami terlebih dahulu apa itu tangga nada minor.Apa Itu Tangga Nada Minor?Tangga nada minor adalah urutan nada pada sebuah lagu atau musik yang memiliki karakteristik sedih, muram, dan seringkali dihubungkan dengan…
- Belajar Angka Arab 1-100 dengan Santai Hello, Sobat Ilyas! Apakah kamu sedang belajar bahasa Arab dan ingin tahu cara membaca dan menulis angka 1-100? Tenang saja, kita akan belajar bersama-sama dengan cara yang santai dan mudah dipahami. Angka 1-10 Mari kita mulai dengan angka 1-10 dalam bahasa Arab. Angka 1 ditulis sebagai "واحد" (wahid), angka 2…