kumpulan berikut yang merupakan himpunan adalah
a. kumpulan siswa pemberani
b. kumpulan org kaya
c. kumpulan negara asean
d. kumpulan gunung tertinggi
2.Diketahui=1.kumpulan warna pelangi
2.kumpulan planet tata surya
3.kumpulan siswa yg beratnya lebih dari 50 kg
4.kumpulan siswa cantik
Pertanyaan=
kumpulan yg merupakan himpunan adalah
a.1,2, dan3
b.1,2 dan 4
c.1,3 dan 4
d.2,3 dan 4
Dengan caranya dan jelaskan
jawaban
1. Kumpulan berikut yg merupakan himpunan adalah c. Kumpulan negara asean .
2. Kumpulan yg merupakan himpunan adalah A. 1, 2, dan 3.
Pembahasan
Himpunan adalah kumpulan benda ataupun obyek yang anggota”nya dapat didefinisikan secara jelas , sehingga antara satu orang dengan yang lain tdk akan terjadi multi tafsir .
Antara kumpulan dan himpunan yang membedakan adalah pembatasannya, jika kumpulan tanpa adanya batasan yang jelas, namun jika himpunan memiliki batasan yang jelas .
Penyelesaian Soal
1. Kumpulan berikut yg merupakan himpunan adalah
a. Kumpulan siswa pemberani → Batasannya kurang jelas, definisi pemberani tiap orang berbeda, maka kumpulan ini bukan himpunan.
b. Kumpulan org kaya → Batasannya kurang jelas, definisi kaya tiap orang berbeda, maka kumpulan ini bukan himpunan.
c. Kumpulan negara asean → Batasannya jelas, yaitu di negara asean, maka kumpulan ini termasuk himpunan.
d. Kumpulan gunung tertinggi → Batasannya kurang jelas, definisi tertinggi tiap orang berbeda, maka kumpulan ini bukan himpunan.
1. Kumpulan berikut yg merupakan himpunan adalah c. Kumpulan negara asean .
2. Diketahui:
1. Kumpulan warna pelangi → Batasannya jelas, yaitu di warna pelangi, maka kumpulan ini termasuk himpunan.
2. Kumpulan planet tata surya → Batasannya jelas, yaitu di planet tata surya, maka kumpulan ini termasuk himpunan.
3. Kumpulan siswa yg beratnya lebih dari 50 kg → Batasannya jelas, yaitu siswa yang beratnya lebih dari 50 kg, maka kumpulan ini termasuk himpunan.
4. Kumpulan siswa cantik → Batasannya kurang jelas, definisi cantik tiap orang berbeda, maka kumpulan ini bukan himpunan.
Pertanyaan:
Kumpulan yg merupakan himpunan adalah A. 1, 2, dan 3
a. 1, 2, dan 3
b. 1, 2 dan 4
c. 1, 3 dan 4
d. 2,3 dan 4
Rekomendasi:
- Peredaran Planet Mengelilingi Matahari Disebut Kenapa Peredaran Planet Mengelilingi Matahari Begitu Penting?Hello Sobat Ilyas! Kita semua tahu bahwa planet-planet di tata surya kita mengelilingi Matahari, yang merupakan bintang terdekat kita. Namun, tahukah kamu kenapa peredaran planet mengelilingi Matahari begitu penting?Peredaran planet mengelilingi Matahari sangat penting karena hal itu memainkan peran penting dalam menjaga stabilitas tata…
- Colours of Rainbow Kenapa Pelangi Selalu Menarik Perhatian Kita?Hello, sobat Ilyas! Kalau kamu pernah melihat pelangi, pasti kamu akan merasa kagum dengan keindahannya. Warna-warni yang terlihat pada pelangi selalu menarik perhatian kita. Pelangi selalu menjadi objek yang menarik untuk dipelajari. Mari kita bahas lebih dalam tentang colours of rainbow!Apa itu Pelangi?Pelangi adalah fenomena…
- Ciri-Ciri Planet: Menjelajahi Benda-Benda Langit di Luar… Hello Sobat Ilyas! Apakah kamu tahu bahwa di luar angkasa terdapat banyak benda-benda langit yang menarik untuk dijelajahi? Salah satunya adalah planet. Di artikel ini, kita akan membahas ciri-ciri planet yang dapat membedakan mereka dari benda langit lainnya.1. Memiliki Bentuk BulatPlanet adalah benda langit yang memiliki bentuk bulat. Ini disebabkan…
- Asean Adalah Kepanjangan Dari Selamat Datang Sobat Ilyas!Hello Sobat Ilyas! Di artikel kali ini, kita akan membahas tentang arti dari singkatan ASEAN. ASEAN adalah singkatan dari The Association of Southeast Asian Nations. Organisasi ini terdiri dari 10 negara di Asia Tenggara, yaitu Brunei, Kamboja, Indonesia, Laos, Malaysia, Myanmar, Filipina, Singapura, Thailand, dan Vietnam. ASEAN…
- Sistem Tata Surya: Menjelajahi Alam Semesta Kita Sobat Ilyas, apakah kamu pernah bertanya-tanya tentang sistem tata surya kita? Ini adalah salah satu hal yang menakjubkan di alam semesta kita. Sistem tata surya terdiri dari bintang pusat, Matahari, dan delapan planet besar yang berputar mengelilingi Matahari. Di artikel ini, kita akan menjelajahi lebih jauh tentang sistem tata surya…
- Tata Surya Adalah PengantarHello Sobat Ilyas! Kali ini kita akan membahas tentang tata surya yang menakjubkan. Bagi kamu yang masih belum tahu, tata surya adalah sistem planet, asteroid, komet, dan benda langit lainnya yang berputar mengelilingi Matahari. Mari kita bahas lebih dalam tentang tata surya ini!MatahariMatahari adalah bintang pusat dari tata surya kita.…
- Gunung Tertinggi di Benua Amerika Hello Sobat Ilyas! Siapa yang tidak tertarik dengan keindahan pegunungan? Di Benua Amerika, ada beberapa gunung yang memiliki ketinggian yang sangat mengagumkan. Tak hanya menjadi tempat wisata yang populer, beberapa gunung tersebut juga menjadi tantangan bagi para pendaki gunung. Nah, dalam artikel kali ini, kita akan membahas tentang gunung tertinggi…
- Sejarah ASEAN Lengkap Sobat Ilyas, selamat datang di artikel saya yang membahas tentang sejarah ASEAN lengkap. ASEAN merupakan singkatan dari Association of Southeast Asian Nations atau dalam bahasa Indonesia disebut sebagai Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara. Organisasi ini didirikan pada tanggal 8 Agustus 1967 di Bangkok, Thailand oleh lima negara yaitu Indonesia, Malaysia, Filipina,…
- Soal-Tanya Jawab Seputar ASEAN Hello Sobat Ilyas, kita akan membahas tentang ASEAN dan berbagai hal yang berkaitan dengan organisasi ini. ASEAN adalah singkatan dari Association of Southeast Asian Nations atau dalam Bahasa Indonesia disebut Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara. Organisasi ini terdiri dari 10 negara di Asia Tenggara dan didirikan pada tahun 1967.1. Apa tujuan…
- Planet Merkurius: Fakta Menarik dan Mengejutkan tentang… Hello, Sobat Ilyas!Siapa yang tidak tertarik dengan planet-planet di alam semesta? Ada begitu banyak rahasia yang belum terungkap tentang planet-planet di tata surya kita, dan satu di antaranya adalah planet Merkurius. Meskipun planet ini adalah yang terkecil di tata surya kita, tetapi jangan pernah meremehkannya. Ada banyak fakta menarik dan…
- Planet Mengelilingi Matahari PendahuluanHello Sobat Ilyas, kita semua pasti tahu bahwa planet-planet mengelilingi matahari. Namun, apakah kamu tahu bagaimana planet-planet ini bergerak? Bagaimana mereka terbentuk dan apa yang membuat mereka begitu unik? Di artikel ini, kita akan menjawab semua pertanyaan tersebut dan membahas lebih dalam tentang planet-planet di tata surya kita.Tata SuryaTata surya…
- Gunung di Indonesia Dan Letaknya Hello Sobat Ilyas! Indonesia memiliki begitu banyak gunung yang tersebar di seluruh wilayahnya. Dari Sabang hingga Merauke, gunung-gunung ini memiliki keindahan dan pesona yang luar biasa. Berikut ini adalah beberapa gunung di Indonesia yang wajib kamu ketahui dan letaknya. Gunung Rinjani Gunung Rinjani adalah gunung tertinggi kedua di Indonesia setelah…
- Gunung Tertinggi di Amerika Serikat Hello Sobat Ilyas, pada kesempatan kali ini kita akan membahas tentang gunung tertinggi di Amerika Serikat. Negara yang terkenal dengan keindahan alamnya ini memiliki beberapa gunung yang menakjubkan dan menantang untuk didaki.1. Gunung DenaliGunung Denali, juga dikenal sebagai Gunung McKinley, adalah gunung tertinggi di Amerika Serikat dan salah satu dari…