jelaskan kegiatan apa saja yang dapat membantumu untuk meraih cita-cita
sebutkan sikap-sikap yang perlu kita miliki agar cita-cita bisa terwujud
Sebutkan tiga kegiatan yang dapat membuatmu bisa meraih cita-cita
Kegiatan dalam membantu tercapainya cita cita kita
1. selalu berdoa kepada tuhan yang maha esa
2. mematuhi kedua orang tua kita
3. menjauhi perilaku negatif
4. melakukan kegiatan positif seperti belajar tekun, melatih kemampuan kita,disiplin, selalu jujur, kreatif
5 jangan pernah putus asa
6. tekun dan gigih dalam segala hal
Pembahasan
Setiap manusia pasti memiliki cita-cita yang selalu ingin dicapainya, akan tetapi cita cita tersebut tidak dapat diraih dengan mudah oleh kita harus ada proses yang panjang dan melelahkan untuk mendapatkannya, ada beberapa hal yang dapat kita lakukan agar cita cita yang ingin kita raih dapat menjadi milik kita, yang pertama kita harus selalu mematuhi kedua orang tua kita dan tidak membantahnya, terus selalu konsisten dalam setiap hal dan tidak mudah putus asa, selalu berdoa kepada tuhan dengan begitu hati kita menjadi tenang dalam selalu melakukan kegiatan, dan kita tidak melakukan hal hal negatif yang menyebabkan waktu kita terbuang serta mempengaruhi cita cita kita kedepan nya. manusia memiliki cita cita yang berbeda dan banyak cara yang dilakukan oleh manusia untuk meraih nya jadi selalu berpikir positif dalam segala hal adalah kuncinya.
Rekomendasi:
- Perilaku Adalah Apa Itu Perilaku?Hello Sobat Ilyas, kali ini kita akan membahas tentang perilaku. Perilaku adalah segala tindakan atau respons yang dilakukan oleh manusia atau hewan dalam interaksinya dengan lingkungan sekitarnya. Perilaku dapat berupa tindakan yang dilakukan secara sadar atau tidak sadar, serta dapat dipengaruhi oleh faktor internal maupun eksternal.Bagaimana Perilaku Terbentuk?Perilaku…
- Bacaan Asmaul Husna: Menenangkan Hati dan Pikiran Sobat… Hello Sobat Ilyas, apa kabar hari ini? Semoga selalu sehat dan bahagia ya. Kali ini, kita akan membahas tentang bacaan Asmaul Husna. Bagi Sobat Ilyas yang belum tahu, Asmaul Husna adalah 99 nama-nama Allah yang indah dan mulia. Bagaimana bacaannya dan apa manfaatnya? Yuk, simak artikel ini sampai selesai!Asmaul Husna…
- Lagu Asmaul Husna, Mengenal 99 Nama-Nama Allah Hello Sobat Ilyas, apakah kamu pernah mendengar tentang lagu Asmaul Husna? Lagu ini menjadi populer di kalangan masyarakat muslim karena liriknya yang mengandung 99 nama-nama Allah. Setiap nama memiliki arti dan keutamaan tersendiri. Yuk, mari kita bahas lebih dalam tentang lagu Asmaul Husna ini!Asal Usul Lagu Asmaul HusnaLagu Asmaul Husna…
- Nama Lain Al Quran Beserta Dalilnya Salam Sobat Ilyas, kali ini kita akan membahas tentang nama-nama lain Al Quran beserta dalilnya. Al Quran adalah kitab suci umat Islam yang di dalamnya terdapat banyak sekali nama-nama yang memiliki makna yang dalam dan penuh hikmah. Berikut adalah beberapa nama lain Al Quran yang sering kita dengar dan dalilnya:1.…
- Asmaul Husna Arab PengenalanHello Sobat Ilyas, kalian pasti sudah tidak asing lagi dengan istilah Asmaul Husna, bukan? Asmaul Husna merupakan 99 (sembilan puluh sembilan) nama Allah SWT yang diambil dari Al Quran dan hadits. Kata "asma" berarti nama dan "husna" berarti indah, maka Asmaul Husna dapat diartikan sebagai nama-nama Allah yang indah.Kegunaan dan…
- Doa untuk Orang Tua Kristen Protestan Hello Sobat Ilyas! Orang tua adalah salah satu anugerah terbesar yang diberikan Tuhan kepada kita. Mereka memberikan kasih sayang, pengajaran, dan berbagai komitmen yang tak terhingga bagi kelangsungan hidup kita. Oleh karena itu, sebagai anak-anak, kita seharusnya selalu berdoa untuk keselamatan dan kesejahteraan orang tua kita. Dalam artikel ini, kita…
- Walillahil Asmaul Husna: 99 Nama Allah yang Menakjubkan Kenali Asmaul HusnaHello Sobat Ilyas! Apa kabar? Pada kesempatan kali ini, kita akan membahas mengenai "Walillahil Asmaul Husna". Mungkin sebagian dari kita sudah tidak asing lagi dengan istilah tersebut. Namun, sebenarnya apa itu Asmaul Husna? Asmaul Husna merupakan 99 nama Allah yang paling indah dan mulia. Nama-nama tersebut terdapat dalam…
- Asmaul Husna dan Artinya Lengkap 99 Hello Sobat Ilyas!Kali ini, kita akan membahas tentang Asmaul Husna dan artinya lengkap 99. Sebelum kita membahas lebih dalam, apakah Sobat Ilyas sudah tahu apa itu Asmaul Husna? Asmaul Husna adalah 99 nama Allah SWT yang paling baik, indah, dan mulia. Nama-nama ini diambil dari al-Quran dan hadis-hadis Nabi SAW.Asmaul…
- Penyebab Putus Asa yang Perlu Sobat Ilyas Ketahui Hello Sobat Ilyas! Siapa yang tidak pernah merasa putus asa dalam hidupnya? Rasanya hampir semua orang pasti pernah mengalami momen tersebut. Tapi tahukah Sobat Ilyas, apa saja penyebab putus asa dan bagaimana cara mengatasinya? Mari kita bahas bersama-sama.Tekanan HidupSalah satu penyebab utama putus asa adalah tekanan hidup yang terlalu berat.…
- Firman Allah tentang Asmaul Husna Kenali Asmaul HusnaHello Sobat Ilyas! Kamu pasti sudah sering mendengar istilah “Asmaul Husna”. Asmaul Husna adalah nama-nama Allah yang indah dan mulia. Dalam Al-Quran, Allah menyebutkan Asmaul Husna sebanyak 99 kali. Masing-masing nama memiliki makna yang dalam dan sangat penting bagi kehidupan manusia. Yuk, kita kenali lebih dalam tentang Asmaul…
- Dalil Naqli tentang Asmaul Husna Hello Sobat Ilyas! Kita pasti sudah familiar dengan istilah Asmaul Husna. Namun, tahukah kamu bahwa Asmaul Husna memiliki dalil Naqli yang sangat kuat dalam Al-Quran dan Hadist? Mari kita bahas bersama-sama!1. Ar-Rahman dan Ar-RahimAr-Rahman dan Ar-Rahim merupakan dua Asmaul Husna yang paling sering disebutkan dalam Al-Quran. Dalil Naqlinya terdapat pada…
- Firman Tuhan Hari Ini Apakah Anda Ingin Mendengar Firman Tuhan?Hello Sobat Ilyas! Apakah Anda ingin mendengar firman Tuhan hari ini? Jangan khawatir, Tuhan selalu memberikan firman-Nya yang penuh kasih untuk kita. Firman Tuhan adalah pedoman hidup bagi kita semua. Melalui firman-Nya, kita dapat memperoleh kebijaksanaan dan kebahagiaan dalam hidup ini. Mari kita lihat apa…
- Mengapa Kita Tidak Boleh Berputus Asa Hello, Sobat Ilyas! Apa kabar? Semoga kamu selalu dalam keadaan baik. Kali ini, saya ingin membahas tentang mengapa kita tidak boleh berputus asa. Terkadang, dalam hidup, kita merasa sedih, kecewa, dan putus asa. Namun, hal tersebut tidak boleh membuat kita menyerah. Berikut adalah beberapa alasan mengapa kita harus terus berjuang.Memiliki…