Agar kamu terhindar dari penipuan hp black market di instagram, sebaiknya kamu baca artikel ini. Black Market merupakan istilah yang sangat meyakinkan seorang pembeli, karena banyak sekali pengguna yang nggak ngerti barang BM percaya begitu saja dengan hp murah yang dijual di Instagram atau IG.
Supaya kamu tidak menjadi korban penipuan black market, ada baiknya kamu jangan pernah sekali-kali mencari produk black market apapun secara online, baik di situs web toko online, instagram, whatsapp, dan lain-lain.
Baca juga:
- Kamu Mencari HP Black Market Terpercaya? Wajib baca artikel ini
- Versi Android Terbaru: Urutan Sistem Android Terendah Hingga Tertinggi
Mengapa admin Ilyasweb mengatakan demikian? Karena hampir semua penjual hp black market di Instagram itu penipuan, bahkan nyaris 100% penipu semua.
Terkadang admin suka bingung dengan tingkah pembeli yang sangat mudah sekali percaya sama penjual hp black market online yang harganya kisaran 500rb – 1 juta-an.
Hal ini terjadi karena banyak sekali orang beranggapan kalau hp black market itu murah, mindset mereka mentok disini!
Karena saking yakin-nya kalau hp bm online itu murah, mereka dengan mudahnya memberikan kepercayaan pada para penipu yang mengatasnamakan produk-nya adalah barang black market.
Di Instagram sendiri, banyak penipuan yang menjual barang black market, mulai dari hp smartphone, iphone, komputer, laptop, kamera dan peralatan elektronik lainnya.
Buat kamu yang masih tergila-gila dengan barang elektronik black market dengan alasan harganya yang murah, admin ingin memberikan penjelasan untuk kamu.
Barang/produk BM itu memang sedikit lebih murah, namun perbedaan hp black market dengan harga di toko resminya tidak mencapai selisih 30%, 40% apalagi 50% (persen).
Alhasil, selisih harga barang black market dengan harga resminya itu berbeda tipis sekali, paling banter bedanya di kisaran 500rb hingga 1 juta rupiah, itupun kalau harga barangnya puluhan juta.
Baca juga:
- Cara Menyambungkan HP Oppo ke TV
- Kumpulan Kode Rahasia Samsung Tersembunyi, Lengkap!
- 5 Rekomendasi Harga Laptop HP Terbaru Desain Tipis dan Ringan
Nggak ada sejarahnya kalau harga black market dibanderol dengan 1/4 (seperempat) harga normal, apalagi dengan perbandingan 1:10, seperti penjual black market iphone penipuan di instagram yang menjual iPhone X seharga 500rb, dimana akal sehatnya coba?
Begini saja, kamu datang ke service center iphone membawa uang 1 juta rupiah untuk mengganti lcd (layar sentuh) saja nggak bakalan cukup. Lha ini, uang 500rb bisa dapat iphone x?
Cara Agar Kamu Tidak Menjadi Korban Penipuan Black Market di Instagram
Tips pertama, jika kamu menemukan penjual hp black market di instagram dengan banderol harga yang sangat murah misalkan Realme XT harga black market 1 juta rupiah, kamu cukup lihat harga aslinya di website resmi realme atau di tokopedia, bukalapak, dan shopee, jika bedanya jauh, jelas itu penipuan.
Tips kedua, pakailah selalu akal sehat kamu. Jika memang barang black market tersebut sangat murah, nggak ada alasannya dong buat penjual untuk jualan juga di marketplace seperti tokopedia, bukalapak, dan lazada misalnya. Atau minimal bisa diajak Cash On Delivery (COD).
Marak sekali penipu yang ketika diajak bertransaksi di marketplace, mereka tidak mau dengan alasan karena mereka menjual barang ilegal alias black market, padahal itu hanya omong kosong saja dari seorang pelaku penipuan.
Secara logika, jika barang black market tidak bisa dijual di marketplace, kenapa hingga saat ini masih banyak yang menjual replika atau barang kw dan barang garansi luar negeri di marketplace, padahal sudah jelas kalau barang garansi luar negeri itu termasuk black market? Buktinya penjual tersebut aman-aman saja dan lancar jualan di market place.
Baca juga:
- Kode Rahasia Xiaomi Asli yang Jarang Diketahui
- 13 Daftar HP Xiaomi RAM 3GB Murah Harga 1 Jutaan
- 13 Daftar HP Xiaomi Terbaru 2019 Beserta Harga dan Spesifikasi
- 13 Daftar HP Oppo Terbaru 2019 Beserta Harga dan Spesifikasi
Tips ketiga, jika kamu menemukan penjual barang murah apapun di Instagram dan kamu ngebet banget ingin membelinya, coba ajak dia COD atau transaksinya di marketplace. Kalau penjual tersebut tidak mau dengan alasan apapun, urungkan saja niat kamu untuk membeli barang tersebut. Lebih baik batal daripada harus menjadi korban penipuan!
Rekomendasi:
- Blank Text: Apa Itu dan Apa Fungsinya? PengenalanHello Sobat Ilyas! Apakah kamu pernah mendengar istilah "blank text"? Apakah kamu tahu apa itu blank text dan apa fungsinya? Jika belum, artikel ini akan membahasnya secara lengkap untukmu.Apa Itu Blank Text?Blank text adalah teks kosong yang tidak memiliki karakter atau simbol apapun. Dalam bahasa Indonesia, blank text juga dikenal…
- Versi Android Terbaru: Urutan Sistem Android Terendah Hingga… Versi Android Terbaru ~ Kamu pasti sudah pernah atau bahkan sedang memakai hp smartphone atau tablet yang sudah berbasis sistem android. Betul kan? Secara lah hari gini nggak pakai android rasanya ketinggalan jaman kan. Baru-baru ini ada sebuah survei yang menyatakan bahwa android merupakan sistes operasi perangkat mobile paling populer…
- WA Mod: Download Whatsapp Mod Apk Terbaru Whatsapp Mod - Media sosial sudah menjadi kebutuhan utama setiap orang di jaman modern ini, dulu mungkin hanya identik dengan anak usia remaja atau orang-orang yang hidup di lingkungan perkotaan saja; tapi saat ini faktanya mulai dari anak-anak sampai orang dewasa baik itu orang yang hidup di lingkungan pedesaan hampir…
- Cara Menyadap WhatsApp Tanpa Instal Aplikasi Penyadap… Cara Menyadap WhatsApp Tanpa Aplikasi Apapun. Menyadap whatsapp memang termasuk salah satu tindakan yang dapat merugikan orang lain, jika saja hal tersebut ditujukan untuk hal - hal yang tidak baik atau untuk mencari keuntungan tersendiri dan bermaksud untuk merugikan orang lain. Baca juga : Cara Download Status Foto Dan Video Di…
- Urutan Versi Android, Inilah Tingkatan OS Android Dari… Urutan Versi Android - Android merupakan sebuah sistem operasi yang berbasis Linux yang sengaja dirancang untuk sebuah perangkat yang kebanyakan menggunakan layar sentuh seperti smartphone dan komputer tablet. Pada awalnya, Android dikembangkan secara penuh oleh sebuah perusahaan besar bernama Android Inc. dengan dukungan penuh dari Google, yang pada akhirnya sistem…
- 35 Daftar HP Terbaru 2019 Spesifikasi Terbaik Harga Mulai 1… Harga HP Terbaru 2019 - Merk HP Terbaik 2019. Buat anda yang suka nyari-nyari hp merk terbaik yang terbaru di tahun 2019 ini, maka tahun ini merupakan timming yang sangat tepat buat anda. Bagaimana tidak, di tahun ini banyak sekali vendor - vendor hp ternama yang mengeluarkan tipe - tipe hp…
- 10+ Cara Mengetahui Password Wifi Tersimpan di Android Tanpa… Cara mengetahui password wifi yang tersimpan di android memang sangat dicari pengguna android. Pasalnya, mereka terkadang lupa saat ingin menghubungkannya ke smartphone yang lain. WIFI merupakan salah satu tipe koneksi yang sedang banyak digunakan saat ini. Kamu bisa menemukan banyak sekali WIFI di tempat umum, kecepatan koneksi internet WIFI juga…
- 11 Cara Melacak Nomor HP Yang Hilang Sekarang ini banyak sekali tutorial yang bisa kamu coba sebagai cara melacak nomor hp, mulai dari memanfaatkan situs web pihak ketiga, lewat sms, gps, satelit, bahkan kamu bisa melacak keberadaan handphone kamu tanpa menggunakan aplikasi sekalipun. Cara mengecek lokasi no hp Saat ini memang sudah memasuki zaman yang sudah sangat canggih…
- Kamu Mencari HP Black Market Terpercaya? Wajib baca artikel… Black Market ~ Kamu wajib membaca artikel ini jika ingin membeli barang atau hp black market, kamu tentunya termasuk yang mencari orang yang jual hp bm murah meriah dan terpercaya serta bisa cod bukan? Pada artikel ini admin Ilyasweb akan membahas tuntas tentang black market, namun bukan berarti admin akan…
- Arti Ping, VC, TC, PC, PM, VN di WhatsApp • Tahu Belum? Hai, para pengguna WhatsApp atau WA milenial di era teknologi zaman now ini. Tahukah kamu? Kalau beberapa penilitian menyataka, bahwa hampir 60% orang yang menggunakan WhatsApp, belum tahu semua istilah-istilah yang ada di WA, seperti halnya P (Ping), VC, TC, PC, PM, VN, PAP, OTW, SW, dan yang lainnya. Uniknya, di…
- Cara Menyadap WhatsApp dengan Whatscan for WhatsApp Web Cara menyadap WhatsApp dengan Whatscan for WhatsApp Web sangat menarik banyak perhatian para pengguna WA akhir-akhir ini. Meskipun menurut admin Ilyasweb sendiri aplikasi ini terbilang kurang efektif. Awalnya saya nggak ada niatan untuk memposting artikel soal Whatscan ini sebelumnya. Mengapa menyadap wa menggunakan WhatsApp Scanner ini kurang efektif? Pasalnya, aplikasi…
- Contoh Laporan PKL SMK Jurusan TKJ (Prakerin) Praktik Kerja Industri (Prakerin) atau yang juga dikenal dengan PKL (kepanjangan dari: Praktik Kerja Lapangan) adalah salah satu kegiatan yang wajib pagi siswa maupun siswi yang menempuh pendidikan di SMK (Sekolah Menengah Kejuruan). Biasanya, kegiatan yang satu ini akan dilaksanakan siswa/siswi kelas XI (11) atau ada juga yang kelas XII…
- Cara Download Status Foto Dan Video Di WhatsApp Tanpa Root… Cara Download Status Foto Dan Video Di WhatsApp Tanpa Root dan Aplikasi Tambahan. WhatsApp atau biasa dijuluki WA kini memang sudah berhasil menjadi bagian paling penting bagi setiap pengguna smartphone, mulai dari pengguna remaja bahkan sampai pengguna yang sudah lanjut usia sekalipun. Tidak aneh lagi jika saat ini whatsApp dijuluki…