contoh interaksi antar negara yang tergolong interaksi regional adalah
A. OPEC
B. kerja sama jepang-
indonesia
C. ASEAN
D. UNICEF
jawaban
C. ASEAN
Diketahui :
Interaksi Regional
Ditanya :
Contoh interaksi antarnegara yang tergolong interaksi regional Jawab : Kerjsama Regional antar Negara
Kerja sama regional ialah kerja sama negara-negara yang saling berdekatan di suatu kawasan atau wilayah. Kerja sama ini penting karena umumnya negara yang berdekatan memiliki kesamaan karakteristik berdasarkan kondisi geografis, tujuan dan masalah yang dihadapi, yang belum tentu dihadapi oleh kawasan lain yang berbeda letak.
OPEC ( Organization of the Petroleum Exporting Countries )
OPEC adalah organisasi kumpulan negara-negara penghasil minyak bumi. Anggotanya berasal dari berbagai macam kalangan seperti Timur Tengah, Afrika, hingga Amerika Selatan. OPEC mampu secara penuh menetapkan harga pasar dari minyak internasional. Tujuan OPEC ialah agar menegosiasikan masalah-masalah mengenai produksi, harga, dan hak konsesi minyak bumi dengan perusahaan-perusahaan minyak yang ada di seluruh dunia. Indonesia dulunya juga
merupakan anggota dari OPEC, namun sekarang sudah mengundurkan diri dan keluar dari OPEC.
ASEAN ( ASEAN (Association of Southeast Asian Nations )
Asian Nations (ASEAN) adalah suatu organisasi geopolitik dan ekonomi dari negara-negara di kawasan Asia Tenggara, yang didirikan di kota Bangkok, pada tanggal 8 Agustus 1967 berdasarkan Deklarasi Perbara oleh negara Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura, dan Thailand. Organisasi ini bertujuan agar meningkatkan pertumbuhan ekonomi, serta kemajuan sosial, dan juga pengembangan kebudayaan dari negara-negara anggotanya, dan tentu saja memajukan perdamaian dan kestabilan di tingkat regional, serta meningkatkan kesempatan untuk membahas perbedaan yang terjadi di antara anggotanya dengan damai.
UNICEF ( United Nations International Children’s Emergency Fund )
UNICEF dibentuk pada 11 Desember 1946 untuk membantu anak-anak di wilayah Eropa, Tiongkok, dan Timur Tengah yang porak poranda akibat perang. Ketika itu, singkatan UNICEF adalah “United Nations International Children’s Emergency Fund” (Dana Darurat Anak Internasional Perserikatan Bangsa-Bangsa).
Rekomendasi:
- Unicef Adalah Pengenalan tentang UnicefHello Sobat Ilyas, dalam artikel kali ini kita akan membahas tentang Unicef. Unicef merupakan singkatan dari United Nations Children's Fund atau Dana Anak-anak Perserikatan Bangsa-bangsa. Unicef didirikan pada tahun 1946 untuk mengatasi masalah kemanusiaan di seluruh dunia terkait anak-anak.Tujuan UnicefTujuan utama Unicef adalah meningkatkan kesejahteraan anak-anak di seluruh…
- Pengaruh Letak Geografis Indonesia PerkenalanHello Sobat Ilyas, apakah kamu pernah berpikir tentang bagaimana letak geografis Indonesia mempengaruhi kehidupan kita sehari-hari? Indonesia adalah negara yang terletak di antara dua benua dan dua samudra, sehingga memiliki letak yang strategis dan memiliki pengaruh besar terhadap banyak aspek kehidupan kita.Letak Geografis IndonesiaIndonesia terletak di antara dua benua, yaitu…
- Asean Adalah Kepanjangan Dari Selamat Datang Sobat Ilyas!Hello Sobat Ilyas! Di artikel kali ini, kita akan membahas tentang arti dari singkatan ASEAN. ASEAN adalah singkatan dari The Association of Southeast Asian Nations. Organisasi ini terdiri dari 10 negara di Asia Tenggara, yaitu Brunei, Kamboja, Indonesia, Laos, Malaysia, Myanmar, Filipina, Singapura, Thailand, dan Vietnam. ASEAN…
- Letak Astronomis ASEAN PengenalanHello Sobat Ilyas! Kali ini, kita akan membahas tentang letak astronomis ASEAN. ASEAN atau Association of Southeast Asian Nations adalah organisasi antar-pemerintah regional yang terdiri dari 10 negara di Asia Tenggara. Letak astronomis ASEAN sangatlah penting dalam menentukan iklim dan cuaca yang terjadi di kawasan ini. Letak Geografis dan Astronomis…
- Soal-Tanya Jawab Seputar ASEAN Hello Sobat Ilyas, kita akan membahas tentang ASEAN dan berbagai hal yang berkaitan dengan organisasi ini. ASEAN adalah singkatan dari Association of Southeast Asian Nations atau dalam Bahasa Indonesia disebut Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara. Organisasi ini terdiri dari 10 negara di Asia Tenggara dan didirikan pada tahun 1967.1. Apa tujuan…
- Peran Indonesia dalam ASEAN Hello Sobat Ilyas, ASEAN (Association of Southeast Asian Nations) adalah sebuah organisasi yang terdiri dari sepuluh negara di Asia Tenggara. Indonesia, sebagai salah satu negara pendiri, memainkan peran penting dalam organisasi ini.Pengaruh Indonesia dalam Pembentukan ASEANIndonesia memainkan peran penting dalam pembentukan ASEAN pada tahun 1967. Pada saat itu, Indonesia bersama…
- Sama Letak: Menemukan Persamaan di Tengah Perbedaan PengantarHello Sobat Ilyas! Kali ini kita akan membahas tentang "sama letak". Istilah ini sering digunakan untuk menunjukkan bahwa dua benda atau hal memiliki posisi yang sama. Namun, dalam kehidupan sehari-hari, "sama letak" juga bisa digunakan sebagai kata kiasan untuk menunjukkan bahwa meski ada perbedaan, kita bisa menemukan persamaan di dalamnya.…
- Sejarah ASEAN Lengkap Sobat Ilyas, selamat datang di artikel saya yang membahas tentang sejarah ASEAN lengkap. ASEAN merupakan singkatan dari Association of Southeast Asian Nations atau dalam bahasa Indonesia disebut sebagai Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara. Organisasi ini didirikan pada tanggal 8 Agustus 1967 di Bangkok, Thailand oleh lima negara yaitu Indonesia, Malaysia, Filipina,…
- Letak Indonesia Secara Astronomis Adalah... PendahuluanHello Sobat Ilyas, kali ini kita akan membahas tentang letak Indonesia secara astronomis. Indonesia adalah negara kepulauan yang terletak di antara dua benua dan dua samudra. Karena letaknya yang strategis, Indonesia menjadi negara yang kaya akan keanekaragaman alam dan budaya. Mari kita simak lebih lanjut tentang letak Indonesia secara astronomis.Letak…
- Kliping ASEAN, Keajaiban Kumpulan Berita Seputar ASEAN Sobat Ilyas, Apa itu Kliping ASEAN? Hello Sobat Ilyas! Apa kabar? Kali ini kita akan membahas tentang Kliping ASEAN. Kliping ASEAN adalah salah satu kumpulan berita seputar ASEAN yang bisa memberikanmu informasi terkini tentang negara-negara yang ada di Asia Tenggara. Seperti yang kita tahu, ASEAN terdiri dari 10 negara anggota,…
- Manfaat Keberadaan ASEAN Bagi Kehidupan Sekarang Hello, Sobat Ilyas! Kamu pasti sudah sering mendengar tentang ASEAN, bukan? ASEAN adalah singkatan dari Association of Southeast Asian Nations atau Asosiasi Negara-Negara Asia Tenggara. ASEAN terdiri dari 10 negara anggota, yaitu Indonesia, Malaysia, Thailand, Filipina, Singapura, Brunei Darussalam, Vietnam, Laos, Myanmar dan Kamboja. Keberadaan ASEAN memiliki banyak manfaat bagi…
- Singkatan Dari ASEAN PengenalanHello Sobat Ilyas! Kali ini kita akan membahas tentang singkatan dari ASEAN. ASEAN merupakan singkatan dari "Association of Southeast Asian Nations" yang artinya "Asosiasi Negara-Negara Asia Tenggara". ASEAN didirikan pada tanggal 8 Agustus 1967 di Bangkok, Thailand dan saat ini terdiri dari 10 negara anggota.Negara Anggota ASEANNegara anggota ASEAN terdiri…
- Jelaskan Letak Indonesia Secara Astronomis Salam hangat untuk Sobat Ilyas! Pada kesempatan kali ini, kita akan membahas tentang letak Indonesia secara astronomis. Indonesia merupakan negara kepulauan yang terletak di antara dua benua yaitu Asia dan Australia serta dua samudra yaitu Samudra Pasifik dan Samudra Hindia. Namun, apakah Sobat Ilyas tahu letak Indonesia secara lebih detail?…