Sekarang ini banyak content creator yang berlomba-lomba untuk membuat konten video yang menarik di YouTube yang bisa menghasilkan view dan juga pelanggan atau subscriber, yang terpenting adalah bisa mendapatkan pundi-pundi rupiah dari video yang kita upload tersebut.
Mengupload video di YouTube bisa menghasilkan uang, karena YouTube sendiri sudah sejak lama memiliki fitur monetisasi atau kalau saya sendiri suka memanggilnya dengan Google Adsense Hosted.
Namun, untuk bisa memonetisasi di YouTube sekarang ini tidak semudah seperti dulu. Sekarang ini YouTuber’s harus memenuhi beberapa persyaratan sebelum bisa menghasilkan uang/dollars dari video yang diunggahnya.
Beberapa persyaratan yang harus dipenuhi tersebut diantaranya adalah:
- Mematuhi semua bentuk kebijakan monetisasi yang diundangkan oleh YouTube.
- Tinggal alias berdomisili di negara atau wilayah tempat Program Partner YouTube tersedia.
- Bisa mencapai 4.000 jam tayang atau waktu tonton publik dalam kurun waktu 12 bulan terakhir.
- Memiliki setidaknya 1.000 subscriber/pelanggan.
- Mempunyai akun Google AdSense yang ditautkan ke akun YouTube tersebut.
Dari 5 (lima) poin di atas, yang paling berat menurut admin Ilyasweb sendiri adalah persyaratan pada poin 3 dan 4, yakni mengejar 1000 subscriber dan 4000 jam tayang (waktu tonton) yang harus bisa tercapai dalam kurun waktu satu tahun.
Sangat sulit sekali untuk mencapai target tersebut, bahkan banyak sekali YouTuber yang mengurungkan niatnya menjadi Content Creator karena hal tersebut.
Tenang, buat kamu yang ingin mencapai target tersebut dengan mudah dan cepat, saya akan memberikan cara promosi konten youtube yang benar-benar terbukti yaitu dengan menggunakan jasa dari rajaview.
Apa itu Rajaview?
Rajaview adalah salah satu media yang akan mempertemukan pengiklan (advertiser) dengan orang yang melihat (viewer) sehingga bisa terjadi sebuah sinergi yang saling menguntungkan satu sama lain.
Pengiklan akan memberikan penawaran (BID) kepada para viewer untuk melihat URL/video YouTube-nya, sehingga pengiklan dan viewer akan sama-sama mendapatkan keuntungan masing-masing.
Siapa yang disarankan menggunakan jasa Rajaview?
Rajaview ini sangat disarankan sekali buat para YouTuber pemula yang belum mendapatkan 1000 subscriber dan juga belum mencapai 4000 jam tayang.
Jadi, untuk para YouTuber yang sudah memonetisasi akun YouTube-nya tidak bisa menggunakan jasa rajaview ini, ya!
Bagaimana cara sukses monetisasi dengan Rajaview?
Untuk bisa mencapai target, saya sarankan agar video yang kamu publikasikan di Channel YouTube kamu harus benar-benar bagus, baik secara konten ataupun teknisnya.
Konten yang bagus itu bisa meliputi isi video yang memang menarik untuk ditonton, bermanfaat bagi yang menonton, video yang sedang tren atau viral yang mana viewers nantinya bisa menonton video kamu hingga selesai dan juga bisa melihat video-video kamu yang lainnya di Channel milikmu.
Usahakan juga agar video yang kamu upload harus memiliki resolusi yang bagus dan kualitas suara/audio yang bagus juga, bukan video yang asal-asalan.
Oiya, pemilihan waktu durasi nonton di Rajaview juga akan sangat berpengaruh, lho! Misalnya video yang kamu upload itu berdurasi 10 menit, namun kamu memilih durasi 5 detik di market, maka itu jelas akan merusak channel YouTube milikmu.
Kenapa? Sebab YouTube akan menganggap video kamu kurang bermanfaat bagi penonton. Saya sarankan agar durasi yang dipasang di market tidak terlalu jauh prosentasenya dengan durasi video agar channel kamu bisa mencapai target dengan cepat.
Mengapa jumlah view yang saya peroleh tidak sesuai dengan permintaan disaat membuat pesanan di dasbor Rajaview?
Hal ini bisa disebabkan oleh beberapa hal, salah satunya ialah karena viewers rajaview dari Indonesia itu posisinya tidak bisa diatur dan masalah IP Address banyak yang sama yang menyebabkan perhitungan views tidak sesuai dengan jumlah pesanan.
Namun, jika target jam tayang video di channel YouTube kamu sudah mencapai 4000, maka kamu tidak perlu lagi menggunakan jasa dari Rajaview ini.
Apakah rajaview aman? Sudah jelas aman sekali. Rajaview ini adalah salah satu jasa yang berada di bawah naungan PT. Media Promosi Online yang mana saya sendiri sudah sekitar 1 tahun lebih bekerja sama dengan perusahaan ini.
Semoga bermanfaat!
Rekomendasi:
- Kenapa Iklan Google Adsense Blank 2019, Iklan Adsense Tidak… Iklan Google Adsense Blank 2019 - Cara Mengatasi Iklan Google Adsense Yang Tidak Tayang (Blank). Google adsense ialah salah satu dari sejuta layanan program kerjasama periklanan di media internet yang diberdayakan langsung oleh Google. Dari layanan periklanan google adsense ini, pemilik blog atau situs web sekalipun itu youtuber yang sudah…
- 15+ Cara Mendapatkan Uang dari Internet untuk Pemula, Kamu… Cara Mendapatkan Uang dari Internet – Perkembangan zaman semakin maju dengan dibuktikannya era teknologi yang berkembang sekarang ini. Dengan perkembangan teknologi ini, maka orang bisa mencari uang di internet dengan mudah.Bagi para pemula tentu mencari cara mendapatkan uang dari internet karena penghasilan di internet bisa dibilang cukup menjanjikan. Daftar isi…
- Cara Upload Video di Instagram tanpa Terpotong alias Crop Cara Upload Video Di Instagram Tanpa Terpotong Alias Crop. Instagram termasuk salah satu sosial media yang banyak sekali penggunanya selain whatsapp, facebook, twitter dan youtube. Di Instagram anda hanya bisa upload foto dan juga video yang bisa diberi caption atau kata - kata. Akan tetapi untuk video biasanya dengan otomatis…
- Google AdSense Adalah Apa Itu Google AdSense?Hello Sobat Ilyas! Pernahkah kamu mendengar tentang Google AdSense? Google AdSense adalah program periklanan yang disediakan oleh Google yang memungkinkan pemilik situs web untuk menampilkan iklan pada situs mereka dan menghasilkan uang dari iklan tersebut.Cara Kerja Google AdSenseGoogle AdSense bekerja dengan cara memasangkan iklan yang relevan dengan…
- 8+ Cara Mendapatkan Uang dari Google Mudah Dilakukan Anak… Cara Mendapatkan Uang dari Google – Mesin google, bukan hanya sekedar sebagai mesin pencari atau search engine tetapi Google juga ternyata dapat menghasilkan uang. Mesin pencari ini banyak digunakan kaum millenials untuk menghasilkan keuntungan dengan jumlah yang fantastis.Bahkan melebihi gaji orang kantoran. Cara mendapatkan uang dari Google mudah dilakukan, apabila…
- Cara Mendapatkan Uang dari Facebook Hanya Upload Video Cara mendapatkan uang dari Facebook ~ Kamu pasti sudah tahu, kalau sekarang video di Facebook telah dikelompokkan ke tab Video khusus atau dikenal dengan istilah Facebook Watch. Ya, tidak jauh berbeda dengan YouTube. Apa yang ada di YouTube, kini juga akan ada di Facebook. Pasalnya, Facebook Watch dengan YouTube memiliki…
- 10+ Cara Mengetahui Password Wifi Tersimpan di Android Tanpa… Cara mengetahui password wifi yang tersimpan di android memang sangat dicari pengguna android. Pasalnya, mereka terkadang lupa saat ingin menghubungkannya ke smartphone yang lain. WIFI merupakan salah satu tipe koneksi yang sedang banyak digunakan saat ini. Kamu bisa menemukan banyak sekali WIFI di tempat umum, kecepatan koneksi internet WIFI juga…
- 6+ Cara Bisnis Pulsa Agar Sukses Meraup Omset Karungan Bisnis Pulsa – Kecanggihan teknologi mampu menjadikan ponsel sebagai kebutuhan yang memiliki peran penting untuk berkomunikasi dari jarak jauh. Meningkatnya kebutuhan ponsel yang digunakan masyarakat membuat kebutuhan pulsa juga ikut meningkat.Maka dari itu, banyak orang saat ini melakukan bisnis pulsa karena keuntungan yang didapatkan memang tak main-main. Teknologi yang makin…
- Mau Menambah View YouTube? Sudah Coba RajaView Belum? Jika kamu bukanlah seorang artis yang terkenal ataupun selebgram, tentu saja akan membutuhkan usaha yang sangat amat keras demi mendapatkan view YouTube, apalagi subscriber. Kalau saja kamu ingin menaikkan subscriber ataupun view YouTube, silakan gunakan cara yang memang aman demi prospek kedepannya. Rintislah channel YouTube kamu secara perlahan tapi pasti,…
- Pos Pos Aktiva: Cara Efektif Meningkatkan Peringkat di… Hello Sobat Ilyas! Apakah kamu tahu apa itu pos pos aktiva? Jika kamu seorang blogger atau pemilik website, maka pos pos aktiva bisa menjadi salah satu senjata rahasia yang bisa membantumu meningkatkan peringkat di mesin pencari Google. Yuk, simak penjelasannya di bawah ini!Pos pos aktiva adalah sebuah fitur yang disediakan…
- Nama Bayi Laki-Laki Huruf R yang Keren dan Bermakna Hello Sobat Ilyas, Apa Kabar? Menemukan nama bayi yang cocok dan bermakna sangat penting bagi orangtua yang akan melahirkan bayi laki-laki. Ada banyak pilihan nama bayi yang bisa dipilih, termasuk nama-nama yang dimulai dengan huruf R. Nama-nama ini tidak hanya unik dan jarang digunakan, tetapi juga memiliki makna yang dalam.…
- Contoh Customer Service PerkenalanHello Sobat Ilyas! Apa kabar? Kali ini kita akan membahas tentang contoh customer service yang baik untuk meningkatkan kepuasan pelanggan. Setiap bisnis pasti ingin memiliki pelanggan yang puas dan loyal, maka dari itu penting untuk memiliki customer service yang baik dan profesional. Berikut adalah beberapa contoh customer service yang bisa…
- 50 Campuran Warna Halo Sobat Ilyas!Sobat Ilyas, apakah kamu sedang mencari inspirasi untuk mencampurkan warna yang tepat? Jangan khawatir, kamu datang ke artikel yang tepat! Pada artikel ini, saya akan memberikan kamu 50 campuran warna yang akan membuat desainmu semakin menarik dan memukau!Pertama, mari kita mulai dengan kombinasi warna yang paling populer dan…