Cara Menggunakan Remote TV di HP Oppo – Cara Menggunakan Oppo Remote Control. Betapa pentingnya sebuah inovasi dibidang industri teknologi karena tuntutan pasar yang sangat mengarah pada kebutuhan manusia di era modern yang semakin hari semakin beragam dan kompleks. Dengan beragamnya kebutuhan itulah yang membuat pihak Oppo menciptakan sebuah terobosan baru di setiap produk yang dirilisnya, demi mencukupi kebutuhan yang mendesak. Yang dimaksud mendesak disini artinya sebuah teknologi yang bisa multifungsi seperti halnya hp oppo yang bisa digunakan juga sebagai remote TV dan remote AC juga.
Baca juga : Cara Menghapus Kontak di HP OPPO Secara Bersamaan
Cara Menggunakan Remote TV di HP Oppo | Oppo F1s, Oppo A3s, Oppo F5, Oppo F7, Oppo Mirror 3, Oppo Miror 5, dan Oppo Lainnya.
Sejak awal tahun 2013, Oppo sudah menerapkan fungsi daripada integrasi yang satu ini. Yakni lewat produk ponsel pintar Oppo Mirror 3 yang kemudian sekarang disusul dengan beberapa produk lainnya, pada tipe yang oppo ini pihak oppo membekalinya dengan fitur “Remote Technology 2.0“. Fitur yang mengandalkan koneksi infra merah (infrared) ini ternyata mampu mengganti fungsi dari pada remote TV, AC, Amplifier, DVD Player, Proyektor, dan lainnya, berkat teknologi Oppo Remote yang merupakan inovasi bermanfaat dari Oppo.
Butuh tema oppo? Baca Kumpulan Tema Oppo dan ColorOS Terbaik, Download Sepuasnya!
Aplikasi Remote AC Untuk Oppo F1s? Vendor Oppo sendiri saat ini sudah menciptakan sebuah aplikasi remote oppo yang diberikan nama Universal IR TV Remote Control dan juga yang paling laris adalah Oppo Remote Control sebagai pengganti remote tv, ac, dan juga alat elektronik lainnya. Saat anda sedang asyik menonton televisi, kemudian kamu ingin mengganti channel atau ingin mengatur volume tv, anda bisa melakukannya melalui hp Oppo F1s, Oppo A3s, Oppo F5, F7, OMirror 3, Miror 5, atau tipe Oppo lainnya yang sudah mendukung fitur infrared dan sudah menginstal aplikasi oppo remote controlnya.
Baca juga : Cara Flash Oppo R1001 Joy Series, 100% Berhasil!
Bagaimana Cara Setting Oppo Remote Control? Pada kedua aplikasi remote oppo tersebut sudah tersemat fitur – fitur seperti halnya remote tv saja, yakni ada Power On / Off, Channel Up / Down, dan juga Volume Up / Down, serta ada juga tombol Quick Start di aplikasi Oppo Remote Control. Perlu anda ingat, remote oppo ini juga bisa digunakan untuk merk televisi seperti halnya LG, Sharp, Panasonic, Sony, Philips, Fujitsu, Samsung, Polytron, Dan sebagainya.
Baca juga : 35 Daftar HP Terbaru 2019 Spesifikasi Terbaik Harga Mulai 1 – 7 Juta-an
Demikianlah ulasan lengkap mengenai cara menggunakan oppo remote control untuk TV yang bisa admin jelaskan pada kesempatan artikel kali ini. Semoga artikel ini dapat menjawab pertanyaan semacam apakah oppo f7 bisa jadi remote? apakah oppo f9 bisa jadi remote? Semoga di artikel diatas anda mendapatkan jawabannya!
Rekomendasi:
- Blank Text: Apa Itu dan Apa Fungsinya? PengenalanHello Sobat Ilyas! Apakah kamu pernah mendengar istilah "blank text"? Apakah kamu tahu apa itu blank text dan apa fungsinya? Jika belum, artikel ini akan membahasnya secara lengkap untukmu.Apa Itu Blank Text?Blank text adalah teks kosong yang tidak memiliki karakter atau simbol apapun. Dalam bahasa Indonesia, blank text juga dikenal…
- Kumpulan Tema Oppo dan ColorOS Terbaik, Download Sepuasnya! Tema Oppo ~ Untuk mempercantik tampilan smartphone oppo kamu agar tampil keren dan beda dari yang lain, kamu harus mengganti tema bawaan dari oppo. Sekarang sudah gak jaman lagi pakai tema yang mainstream, sudah saatnya kamu mengganti tema oppo kamu dengan yang terbaru. Pada kesempatan kali ini admin IlyasWeb Official's akan…
- 100+ Tema for Oppo dan Realme Terbaik Update Terbaru Pada artikel ini admin akan sharing kumpulan tema for oppo dan realme tembus wa dan semua aplikasi, bahkan ada yang tema yang tembus sampai akar alias fullpack banget pokoknya. Tema for oppo yang admin bagikan ini bisa kamu pasang di macam-macam tipe hp oppo dan juga realme kalian, diantaranya ialah:…
- Cara Mengembalikan Kontak Yang Terhapus di Android Kontak yang sudah kita simpan di HP Android termasuk salah satu data penting yang harus selalu kita jaga. Mengapa harus demikian? Karena pada setiap kontak-kontak yang sudah kita simpan terdapat banyak informasi penting dari seseorang yang bisa dihubungi di setiap waktu. Banyak, mulai dari SMS, telepon, bahkan sampai nomor WhatsApp…
- Contoh Laporan PKL SMK Jurusan TKJ (Prakerin) Praktik Kerja Industri (Prakerin) atau yang juga dikenal dengan PKL (kepanjangan dari: Praktik Kerja Lapangan) adalah salah satu kegiatan yang wajib pagi siswa maupun siswi yang menempuh pendidikan di SMK (Sekolah Menengah Kejuruan). Biasanya, kegiatan yang satu ini akan dilaksanakan siswa/siswi kelas XI (11) atau ada juga yang kelas XII…
- Cara Menghapus Kontak di HP OPPO Secara Bersamaan Cara Menghapus Kontak di HP OPPO Secara Bersamaan. Oppo termasuk salah satu smartphone yang selalu memperbarui sistem operasi android miliknya yakni ColorOS. Color OS Oppo ini sangat berbeda dengan OS pada smartphone lainnya maupun dengan OS besutan Google. OS Oppo sudah diracik dengan modifikasi dan beberapa fitur tambahan yang dapat…
- Kode Remote Joker Praktis Untuk Semua TV Remote tv kamu yang asli rusak atau tidak berfungsi dengan baik? Nggak usah cemas, karena kini kamu bisa memberli remote tv joker yang bisa digunakan untuk semua merk tv yang kamu gunakan. Remot Joker ini merupakan salah satu remote tv universal yang paling populer di tahun 2020 ini. Namun untuk…
- Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Android 100% Ampuh Cara menghapus aplikasi bawaan android tidak semudah seperti membalikan telapak tangan saja, apalagi buat pengguna hp yang awam dengan mengoprek smartphone. Lantas, apa sih yang dinamakan dengan aplikasi bawaan android? Mengapa sebagian aplikasi bawaan harus dihapus? Serta bagaimana cara menghapus aplikasi bawaan hp android yang aman tanpa berakibat error pada…
- Negara Swiss Terkenal dengan Hasil Industri Hello, Sobat Ilyas! Perlu kamu ketahui bahwa negara Swiss dikenal sebagai salah satu negara maju di dunia yang memiliki banyak keunggulan. Salah satu keunggulan negara Swiss adalah hasil industri yang memukau. Negara ini memiliki berbagai macam industri yang berkualitas tinggi dan mampu bersaing di tingkat global. Berikut ini adalah beberapa…
- 15+ Cara Mendapatkan Uang dari Internet untuk Pemula, Kamu… Cara Mendapatkan Uang dari Internet – Perkembangan zaman semakin maju dengan dibuktikannya era teknologi yang berkembang sekarang ini. Dengan perkembangan teknologi ini, maka orang bisa mencari uang di internet dengan mudah.Bagi para pemula tentu mencari cara mendapatkan uang dari internet karena penghasilan di internet bisa dibilang cukup menjanjikan. Daftar isi…
- Yang Bukan Termasuk Ciri Produksi Massal Adalah Hello Sobat Ilyas, pada kesempatan kali ini kita akan membahas tentang produksi massal. Sebagai konsumen, kita pasti sering melihat produk-produk massal yang dihasilkan oleh perusahaan besar. Namun, tahukah kamu bahwa ada beberapa hal yang tidak termasuk ciri produksi massal? Yuk, simak ulasan berikut ini!Bahan Baku yang Dibutuhkan SedikitProduksi massal biasanya…
- 50 Campuran Warna Halo Sobat Ilyas!Sobat Ilyas, apakah kamu sedang mencari inspirasi untuk mencampurkan warna yang tepat? Jangan khawatir, kamu datang ke artikel yang tepat! Pada artikel ini, saya akan memberikan kamu 50 campuran warna yang akan membuat desainmu semakin menarik dan memukau!Pertama, mari kita mulai dengan kombinasi warna yang paling populer dan…
- Peran Rumah Tangga Konsumen Memahami Peran Rumah Tangga KonsumenHello Sobat Ilyas, pada kesempatan kali ini kita akan membahas tentang peran rumah tangga konsumen. Sebagai konsumen, kita membutuhkan produk dan jasa untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari. Namun, peran rumah tangga konsumen tidak hanya terbatas pada membeli produk dan jasa saja, melainkan juga mempengaruhi pasar dan industri.Rumah…