Cara mengecek resi j & t ~ Buat kamu yang doyan banget belanja online, baik itu di Shopee, Bukalapak, Tokopedia, Lazada, Blibli, dan lainnya, pasti tahu banget kan dengan istilah nomor resi? Secara definisi yang dikutip dari ningrumshop, Nomor resi merupakan nomor bukti pengiriman yang dibuat oleh jasa logistik atau ekspedisi (J&T, JNE, Tiki, Pos Indonesia, dll).
Cara mengecek no resi j&t,
sumber gambar: w3cargo.com
Secara umum resi ini berupa selembaran kertas yang terdapat beberapa digit angka dan huruf tertentu. Nomor resi ini bisa digunakan untuk melacak paket yang kirim sudah sampai dimana?
Dengan nomor resi kamu juga bisa mengetahui semua informasi pengiriman, baik itu nama pengirim dan penerima, alamat pengirim dan juga penerima, isi paket yang kirim, jenis layanan, biaya ongkir, dan juga tanggal pengiriman, serta informasi lainnya.
Okeh, pada kesempatan kali ini IlyasWeb Official’s akan membagikan tutorial bagaimana cara mengecek resi pengiriman j&t, jne, tiki, pos indonesia, ninja express, dan lain-lain.
Sekarang ini, semua layanan ekspedisi atau logistik jasa pengiriman sudah menyediakan layanan khusus untuk mengecek nomor resinya di situs web resminya.
Namun, ada juga salah satu website yang bisa membatu kamu dalam mengecek no resi dari jasa pengiriman apapun (semua ekspedisi) dengan mudah dan cepat. Diantaranya seperti, cekresi.com, berdu.id, resi.co.id, dan juga yang lainnya.
Cara Mengecek No Resi J&T, JNE, Tiki, Pos Indonesia, dan lain-lain
Caranya sangat mudah sekali, kamu hanya perlu mengunjungi alamat website tersebut, misalnya https://cekpaket.co (karena website ini sudah mendukung pengecekan resi di hampir 50 ekspedisi).
Kemudian kamu bisa masukkan nomor resi kamu ke kolom yang sudah disediakan pada situs web tersebut, lalu klik tombol Cek Resi.
Maka situs web tersebut akan menampilkan semua informasi pengiriman terkait dengan nomor resi tersebut dengan istilah-istilah yang mungkin terbilang aneh.
Jika kamu belum tahu arti dari istilah yang muncul di hasil pelacakan no resi, berikut admin akan jelaskan satu-persatu istilah yang biasanya muncul ketika kamu mengecek resi :
On Transit
Artinya barang atau paket kamu sedang dalam proses pengiriman dan sudah berada di kota lain (sedang transit), dan menunggu jadwal pengiriman selanjutnya ke kota tujuannya.
Manisfested
Kalau istilah yang satu ini mempunyai arti bahwa paket kamu sudah diterima oleh pihak kurir (orang yang suka mengantar paket ke rumah), dan menunggu jadwal untuk dikirim ke rumah penerima barang/paket tersebut.
On Process
Nah, biasanya di status inilah kamu akan merasa kesal karena status “On Process” itu lama sekali untuk berubah ke informasi terbarunya. Pasalnya, ditahap ini berarti paket masih sedang dalam proses pengiriman oleh pihak ekspedisi.
Jika kamu mendapatkan istilah ini, berarti paket/barang kamu sudah berada di kantor ekspedisi kota tujuan pengiriman, dan sedang menunggu di ambil oleh kurir yang akan mengantarkannya ke rumah.
Delivered
Kalau statusnya sudah Delivered, ya kabar baik buat kamu karena paket sudah berhasil diantar ke rumah tujuan penerima paket. Atau jika kamu tidak ada, biasanya dititipkan di rumah tetangga, atau yang lainnya.
Kesimpulan
Intinya, semua pihak ekspedisi baik itu Pos Indonesia, JNE, J&T, Tiki, dan yang lainnya pasti akan menggunakan istilah-istilah yang hampir sama dengan yang sudah admin ulas diatas.
Kamu harus mengetahui arti dari istilah-istilah tersebut agar bisa mengetahui progres perjalanan paket kamu.
Jika ada istilah lain yang kamu temukan saat cek no resi j&t atau tiki tracking nomor resi, silakan kamu tulis dikolom komentar, dan admin akan berusaha memberikan jawaban terbaik untuk kamu.
Rekomendasi:
[Tanya Jawab] Tentang Layanan Ekspedisi JNE JNE adalah sebuah perusahaan yang bergerak di bidang jasa pengiriman dan juga logistik yang bermarkas di DKI Jakarta, Indonesia. Nama resmi perusahaan ini adalah PT. Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (Tiki JNE). Jasa pengiriman yang satu ingin sangat banyak diminati oleh masyarakat yang jualan online dan juga orang yang suka belanja…
Cara Mengirim Paket Lewat JNE Bagi Pemula Saat ini pengiriman barang semakin meningkat seiring banyaknya transaksi jual beli di marketplace atau toko online di Indonesia. Jika kamu selama ini kamu suka belanja barang secara online, mungkin menerima paket kiriman bukanlah yang aneh lagi. Namun, bagaimana dengan cara mengirim paket? Banyak sekali orang-orang yang belum paham sama sekali…
Jam Kerja JNE di Kantor Cabang, Agen, dan Kurir Terbaru Buat kamu yang hobi banget belanja online di marketplace, mungkin kamu sudah tahu kalau opsi pengiriman ekspedisi JNE ini merupakan yang paling banyak dipilih oleh pembeli maupun penjual. Alasannya simpel, karena harga yang ditawarkan sangat murah dan terjangkau. Sistem tracking resi yang jelas dan juga pengiriman paketnya sangat cepat dan…
11 Cara Melacak Nomor HP Yang Hilang Sekarang ini banyak sekali tutorial yang bisa kamu coba sebagai cara melacak nomor hp, mulai dari memanfaatkan situs web pihak ketiga, lewat sms, gps, satelit, bahkan kamu bisa melacak keberadaan handphone kamu tanpa menggunakan aplikasi sekalipun. Cara mengecek lokasi no hp Saat ini memang sudah memasuki zaman yang sudah sangat canggih…
Arti With Delivery Courier itu apa sih? Inilah Penjelasannya Sekarang ini belanja online begitu mudah sekali, kamu tinggal pilih barang yang mau di beli misal di Tokopedia, Blibli, Shopee, Bukalapak, atau Lazada > klik beli > tambahkan ke keranjang > check out > pilih ekspedisi pengiriman > lalu bayar. Simpel sekali bukan? Selanjutnya kamu hanya perlu menunggu penjual untuk…
Arti Received At Warehouse dan Not Time Delivery di JNE Arti Received At Warehouse ~ Kamu pasti sudah tahu kan apa itu JNE? Iya, JNE merupakan salah satu ekspedisi jasa pengiriman barang terkenal, sama seperti POS, J&T, Tiki, Ninja, dan lain-lain. Malam ini admin akan membahas soal tracking JNE, meskipun saya bukan karyawannya. Namun saking seringnya order barang di toko…
Daftar Kantor Cabang JNE Bekasi (Alamat & Telepon) Cikarang merupakan salah satu kota di kabupaten Bekasi yang terkenal sebagai Kota Industri, yang juga merupakan kawasan industri terbesar di Asia Tenggara. Nggak heran kalau daerah ini menjadi salah satu supplier produk yang kemudian dijual dan dikirim ke kota-kota besar lainnya di Indonesia. Karena banyaknya permintaan produk atau baranng dalam…
Cara Mencari Kantor JNE Terdekat Dari Sini JNE terdekat dari sini? JNE (Jalur Nugraha Ekakurir) adalah sebuah perusahaan yang bergerak di sektor pelayanan jasa pengiriman logistik yang telah lama di Indonesia. JNE ini baru-baru ini menjadi lebih booming dan populer, setelah banyaknya online shop dan marketplace seperti: Bukalapak, Tokopedia, Shopee, Lazada, Blibli, dan lain-lain. Berkat JNE, semua…
Mengenal Arti Overload Dalam Pengiriman Barang Overload, mungkin buat kamu yang suka belanja online di marketplace sudah tidak asing lagi dengan istilah yang satu ini, bukan? Terutama ketika kamu belanja di waktu-waktu tertentu, seperti harbolnas (hari belanja online nasional), masa liburan, atau akhir tahun.Saya rasa kamu tidak perlu mengetahui cara mengirim barang untuk bisa memahami arti…
Logo Shopee Kenalan dengan Logo ShopeeHello Sobat Ilyas! Apakah kamu sudah kenal dengan logo Shopee? Shopee adalah salah satu situs belanja online yang populer di Indonesia. Logo Shopee memiliki ciri khas yang sangat mudah dikenali. Logo ini terdiri dari dua elemen warna yang berbeda, yaitu oranye dan putih. Oranye melambangkan semangat, kegembiraan,…
Cara Cek Resi Lazada Lel Express (LEX ID, LGS) Bagaimana cara cek resi lex atau lazada lel express? Pertanyaan yang satu ini sering sekali terdengar dari orang-orang yang suka berbelanja online di situs e-commerce terkenal di Indonesia, yakni tidak lain ialah Lazada. Cek resi lex id lazada Lazada merupakan salah satu e-commerce besar yang berasal dari benua Asia. Toko online…
Jam Kerja Kantor Pos Indonesia Terbaru Kantor Pos bukan hanya bisa kamu gunakan untuk menerima ataupun mengirim barang saja. Banyak sekali yang dapat kamu lakukan di Pos Indonesia ini. Kamu bisa mengirim uang, surat, membayar tagihan, bayar listrik, bayar pajak PBB, dan juga transaksi lainnya. Kantor Pos merupakan jasa pengiriman atau ekspedisi yang memiliki banyak kantor…
Kenali Angka Romawi dari 1 sampai 100 PengenalanHello Sobat Ilyas, kali ini kita akan membahas mengenai angka romawi dari 1 sampai 100. Angka romawi merupakan sistem penulisan angka yang berasal dari Roma kuno dan masih digunakan hingga saat ini.Angka Romawi 1-10Angka romawi 1 ditulis dengan huruf I, sedangkan angka romawi 2 ditulis dengan huruf II. Angka romawi…