Menambahkan nada dering di HP Samsung A12 merupakan hal penting agar Anda bisa mengetahui apabila ada notifikasi, seperti pesan atau telepon misalnya. Lalu, bagaimana cara menambah notifikasi di HP Samsung A12 yang bisa dilakukan dengan mudah? Simak ulasan Ilyasweb berikut ini.
Mengenal Nada Dering Notifikasi
Sebelumnya, Anda harus mengetahui mengenai nada dering terlebih dahulu. Nada dering merupakan suara yang dijadikan sebagai tanda bahwa di ponsel Samsung A12 Anda sedang menerima notifikasi. Biasanya, nada dering ini digunakan untuk memberitahukan bahwa ada pesan dan panggilan.
Tanda tersebut tidak hanya digunakan untuk memberi tanda adanya telpon dan SMS saja, melainkan juga bisa diaktifkan untuk aplikasi lain. Nada dering di HP Samsung A12 ini bisa diaktifkan untuk aplikasi komunikasi berbasis online, seperti telegram, line, dan WhatsApp.
Setiap ponsel pastinya memiliki fitur tersendiri untuk menambahkan nada dering, termasuk Samsung A12 ini. HP ini bisa menambahkan atau mengurangi nada dering dengan mudah sesuai kebutuhan. Bahkan, pengguna bisa menambahkan nada dering dari file audio lain, seperti lagu dan AAC misalnya.
Cara menambahkan notifikasi ini juga cukup mudah karena Samsung A12 sudah mempunyai fitur bawaannya. Hal ini memudahkan pengguna karena tidak perlu menginstal aplikasi lainnya untuk menambah nada dering.
Cara Menambah Nada Dering Notifikasi di HP Samsung A12
Selanjutnya, Anda bisa langsung mencoba cara menambah notifikasi di Hp Samsung A12. Fitur yang disediakan di Samsung A12 ini cukup unik karena tidak semua perangkat memberikan keunggulan tersebut.
Apalagi Anda bisa menggunakan file MP3 sebagai nada dering notifikasi agar terdengar unik. Pengguna tidak hanya bisa menggunakan nada dering bawaan dari ponsel Samsung A12 sendiri karena bisa terkesan monoton.
Akan tetapi, Anda tidak bisa mengatur durasi dari nada notifikasi tersebut karena penggunaannya mulai dari intro musik. Hal ini membuat durasi audio tersebut berbeda dalam setiap panggilannya dan bahkan bisa kurang terdengar di awal ketika intronya memiliki nada rendah.
Setelah menentukan audio yang diinginkan, Anda bisa langsung membuka file manager dan pilih notification. Pindahkan audio tersebut ke folder notification agar nanti langsung bisa diterapkan menjadi nada notifikasi.
Cara Menambah Suara Notifikasi Samsung
Langkah selanjutnya, Anda bisa langsung menuju ke fitur pengaturan dan pilih menu sound and vibration. Selanjutnya, tab notifications sound yang ingin diterapkan di SIM 1 atau SIM 2. Lalu, gulirkan layar hingga menemukan nada notifikasi yang sudah ditambahkan sebelumnya.
Anda bisa menerapkan nada dering pilihan tersebut sebagai notifikasi untuk panggilan atau SMS ponsel Samsung A12. Terakhir, coba nada notifikasi tersebut dengan menghubungi HP Samsung A12 menggunakan perangkat lainnya.
Cara Mengganti Nada Notifikasi WA
Pengguna aplikasi WA di HP Samsung A12 juga bisa menambahkan nada notifikasinya agar lebih menarik. Caranya, Anda bisa langsung membuka aplikasi WA dan mengakses menu setelan di ikon titik tiga yang ada di tampilan pojok kanan atas layar.
Lalu, ketuk menu notifikasi dan pilih nada dering yang akan dicustom. Anda bisa menggunakan nada dering yang sebelumnya sudah ditambahkan. Nada dering ini akan membuat notifikasi yang berasal dari WA atau panggilan biasan menjadi berbeda.
Cara menambah notifikasi di HP Samsung A12 tersebut bisa diterapkan agar nada dering di ponsel semakin berkesan. Pilihlah nada dering semenarik mungkin yang membuat Anda lebih mudah mengetahui ketika ada notifikasi di ponsel tersebut serta unik untuk didengar.
Rekomendasi:
- 35 Daftar HP Terbaru 2019 Spesifikasi Terbaik Harga Mulai 1… Harga HP Terbaru 2019 - Merk HP Terbaik 2019. Buat anda yang suka nyari-nyari hp merk terbaik yang terbaru di tahun 2019 ini, maka tahun ini merupakan timming yang sangat tepat buat anda. Bagaimana tidak, di tahun ini banyak sekali vendor - vendor hp ternama yang mengeluarkan tipe - tipe hp…
- Cara Mengirim SMS dengan Mudah dan Cepat Kenapa Harus Mengirim SMS?Hello Sobat Ilyas! Siapa yang masih menggunakan SMS saat ini? Ternyata, SMS masih menjadi salah satu cara komunikasi yang populer di Indonesia. Meski sudah banyak aplikasi chat yang bisa diunduh, SMS tetap digunakan untuk berbagai keperluan, seperti mengirim pesan singkat, mengirim kode verifikasi, atau mengirim informasi penting.…
- Nada Dering: Meningkatkan Pengalaman Mendengarkan Musik Anda Apa itu Nada Dering?Hello Sobat Ilyas! Apakah kamu pernah mendengar tentang nada dering? Nada dering adalah suara pendek yang biasanya digunakan untuk memberi tahu pengguna tentang panggilan masuk atau pesan teks. Nada dering juga bisa digunakan untuk menambahkan sentuhan personal pada ponselmu. Dulu, nada dering hanya terdiri dari suara standar,…
- 10+ Cara Mengetahui Password Wifi Tersimpan di Android Tanpa… Cara mengetahui password wifi yang tersimpan di android memang sangat dicari pengguna android. Pasalnya, mereka terkadang lupa saat ingin menghubungkannya ke smartphone yang lain. WIFI merupakan salah satu tipe koneksi yang sedang banyak digunakan saat ini. Kamu bisa menemukan banyak sekali WIFI di tempat umum, kecepatan koneksi internet WIFI juga…
- 100+ Tema for Oppo dan Realme Terbaik Update Terbaru Pada artikel ini admin akan sharing kumpulan tema for oppo dan realme tembus wa dan semua aplikasi, bahkan ada yang tema yang tembus sampai akar alias fullpack banget pokoknya. Tema for oppo yang admin bagikan ini bisa kamu pasang di macam-macam tipe hp oppo dan juga realme kalian, diantaranya ialah:…
- Arti SMS: Pesan Teks yang Menghubungkan Kita dengan Dunia Pesan Teks yang Membawa Makna LebihHello Sobat Ilyas, siapa yang tidak mengenal SMS? Teknologi yang muncul pada tahun 1992 ini telah menjadi bagian penting dari hidup kita. Tak hanya sebagai alat komunikasi, SMS juga membawa arti yang lebih dalam. Pesan teks yang sederhana ini mampu menghubungkan kita dengan dunia, mengirimkan…
- Kumpulan Tema Samsung J2 Keren Tembus Semua Aplikasi Tema samsung j2 ~ Pada postingan kali ini admin akan membagikan kumpulan tema samsung j2 yang bisa kamu download secara gratis. Kini semua smartphone android sudah dibekali dengan theme store bawaannya, yang memudahkan pengguna untuk gonta-ganti tema sesuka hatinya. tema hp samsung j2 prime Namun seperti yang sudah kita tahu,…
- 11 Cara Melacak Nomor HP Yang Hilang Sekarang ini banyak sekali tutorial yang bisa kamu coba sebagai cara melacak nomor hp, mulai dari memanfaatkan situs web pihak ketiga, lewat sms, gps, satelit, bahkan kamu bisa melacak keberadaan handphone kamu tanpa menggunakan aplikasi sekalipun. Cara mengecek lokasi no hp Saat ini memang sudah memasuki zaman yang sudah sangat canggih…
- Kumpulan Tema Oppo dan ColorOS Terbaik, Download Sepuasnya! Tema Oppo ~ Untuk mempercantik tampilan smartphone oppo kamu agar tampil keren dan beda dari yang lain, kamu harus mengganti tema bawaan dari oppo. Sekarang sudah gak jaman lagi pakai tema yang mainstream, sudah saatnya kamu mengganti tema oppo kamu dengan yang terbaru. Pada kesempatan kali ini admin IlyasWeb Official's akan…
- Samsung Galaxy A50 Spesifikasi dan Harga Terbaru Spek dan Harga Samsung A50 - Seperti yang sudah kita ketahui bahwa Samsung adalah salah satu vendor smartphone yang paling terkenal di dunia, termasuk di Indonesia. Sekarang ini Samsung sedang melakukan merilis produk-produk berjenis hp android dengan seri dan tipe yang beragam, juga dengan spesifikasi yang berbeda-beda. Salah satu hp…
- Pengertian Short Message yang Santai untuk Sobat Ilyas Hello Sobat Ilyas!Kamu pasti sudah tidak asing lagi dengan yang namanya short message atau pesan singkat, bukan? Ya, short message atau sering disingkat dengan SMS merupakan salah satu bentuk komunikasi yang sangat populer di era digital ini. Apalagi dengan kemajuan teknologi yang semakin canggih, SMS semakin mudah diakses dan digunakan…
- 12+ Aplikasi Untuk Download Lagu MP3 di HP Android Kamu termasuk salah seorang yang suka banget dengerin lagu-lagu favorit melalui aplikasi streaming di Android? Ya, berhubung sekarang banyak sekali aplikasi yang bisa kamu gunakan untuk dengerin musik secara gratis di HP, seperti Spotify, YouTube MP3, Pandrora, dan lain-lain. Namun, terkadang kita juga ingin melakukan hal yang lebih dari sekedar…
- 7 Aplikasi Penambah RAM Terbaik di Android, Download Gratis… Aplikasi Penambah RAM di Android ~ Download Aplikasi Penambah RAM HP Android. RAM atau Random Access Memori menjadi salah satu perangkat keras paling penting di smartphone android ataupun di perangkat komputer. RAM memiliki peran yang sangat penting pada kinerja suatu perangkat. Semakin besar kapasitas RAM yang dipasangkan di perangkat, maka…